Kopaska TNI AL Gelar Latihan Perang di Selat Sunda Selama 2 Pekan, Ini Targetnya!

Kamis, 07 Maret 2024 – 17:16 WIB
Kopaska TNI AL Gelar Latihan Perang di Selat Sunda Selama 2 Pekan, Ini Targetnya! - JPNN.com Sumut
Ilustrasi - Prajurit Satuan Komando Pasukan Katak (Satkopaska) Komando Armada (Koarmada) III mengikuti rangkaian latihan peperangan laut khusus. Foto: ANTARA/HO-Dinas Penerangan Koarmada III.

Selat Sunda merupakan satu dari empat choke point yang ada di Indonesia. Choke point lainnya di perairan Indonesia, yaitu Selat Malaka, Selat Makassar, dan Selat Lombok.

Choke point merupakan perairan sempit yang menjadi jalur pelayaran strategis karena menghubungkan antar-samudera, antarpulau, atau antarbenua. Titik itu umumnya menjadi jalur pelayaran yang sibuk karena menjadi rute utama kapal-kapal niaga.

Tidak hanya menjadi choke point, Selat Sunda juga bagian dari Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI) I, perairan terbuka jalur pelayaran kapal-kapal termasuk kapal niaga rute domestik dan luar negeri.(antara/jpnn)

Prajurit Kopaska TNI AL menggelar latihan di perairan Selat Sunda selama dua pekan, sejumlah alutsista diterjunkan..

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia