Legislator Sentil Pemkot Medan, Bangun Lampu Hias Tetapi Lampu Jalan Umum Belum Selesai Ditangani
Selasa, 07 Februari 2023 – 09:00 WIB
![Legislator Sentil Pemkot Medan, Bangun Lampu Hias Tetapi Lampu Jalan Umum Belum Selesai Ditangani - JPNN.com Sumut](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2023/02/07/pemasangan-lampu-jalan-trotoar-layaknya-lampu-hias-atau-lamp-sr4e.jpg)
Pemasangan lampu jalan trotoar layaknya lampu hias atau lampu 'pocong' di Jalan Ir Juanda, Kota Medan. Foto: ANTARA/ HO-Istimewa
Politikus PKS ini menyebut permasalahan lampu jalan umum menjadi keluhan yang sering disampaikan warga saat legislator melakukan sosialisasi peraturan daerah maupun reses ke daerah pemilihan (dapil).
Data Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Medan hingga akhir 2020 baru meremajakan LPJU jenis LED di 6.000-an titik dari total 84.300 titik yang harus dilakukan pergantian.
"Mereka bayar pajak penerangan jalan, tetapi kenapa di kawasannya masih gelap? Kami harapkan Pemkot Medan membentuk tim untuk mendata lampu jalan yang rusak, termasuk jalan yang belum ada lampu," pungkasnya.(antara/jpnn)
Legislator meminta Pemkot Medan agar segera mengatasi persoalan lampu jalan yang masih dikeluhkan masyarakat
Redaktur & Reporter : Muhlis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News