Komnas HAM Meminta Harus Ada Pihak yang Bertanggung Jawab Atas Kasus Gagal Ginjal

Kamis, 27 Oktober 2022 – 19:07 WIB
Komnas HAM Meminta Harus Ada Pihak yang Bertanggung Jawab Atas Kasus Gagal Ginjal  - JPNN.com Sumut
Wakil Ketua Internal Komnas HAM RI Munafrizal Manan saat konferensi pers di Jakarta, Kamis (27/10/2022). Foto: ANTARA/HO-Humas Komnas HAM

Komnas HAM mengaku prihatin atas kasus gagal ginjal akut yang diduga menyebabkan meninggalnya ratusan anak di Indonesia, katanya.

Sebagai lembaga yang fokus di bidang HAM, ia menegaskan pihak-pihak terkait harus memperhatikan aspek keselamatan anak.

"Ini menyangkut hak hidup, hak kesehatan, dan hak jaminan sosial," ujarnya.(antara/jpnn)

Komnas HAM mendorong harus ada pihak yang bertanggung jawab atas kasus gagal ginjal akut pada anak yang terjadi di Indonesia

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia