Seorang Tersangka Kasus Perampokan di Paluta Tewas Sehari Setelah Ditangkap

Rabu, 07 Desember 2022 – 07:30 WIB
Seorang Tersangka Kasus Perampokan di Paluta Tewas Sehari Setelah Ditangkap  - JPNN.com Sumut
Kapolres Tapanuli Selatan (Tapsel) AKBP Imam Zamroni (tengah) saat konferensi pers di Mapolres Tapsel, Selasa (6/12). Foto: Dokumentasi Polres Tapsel

Kapolres Tapanuli Selatan (Tapsel) AKBP Imam Zamroni mengatakan dalam kasus perampokan disertai kekerasan tersebut pihaknya mengamankan tiga dari empat orang tersangka.

"Ketiga tersangka yang sudah ditangkap, yakni Ilham Harahap alias Kureng, Sangbaini Pelita dan Asbun Dasopang. Sementara satu pelaku lainnya yaitu ABH, masih buron," kata AKBP Zamroni saat konferensi pers di Mapolres Tapsel.(mar8/jpnn)

Seorang tersangka kasus perampokan di Kabupaten Padanglaswas Utara (Paluta) berinisial AD, yang ditangkap Polres Tapanuli Selatan tewas

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia