3.555 Warga Ikut Program Mudik Gratis Bobby Nasution
Rabu, 27 April 2022 – 12:26 WIB

Bus mudik gratis. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
“Calon pemudik diwajibkan sudah berada di lokasi keberangkatan mulai Pukul 07.00 WIB,” sebutnya.
Dalam mudik gratis ini, ada empat rute yang disediakan. Rute pertama, Medan - Rantau Parapat- Kota Pinang- Gunung Tua- Palas - Sihubuan. Kedua, Medan-Parapat- Sipirok -Padang Sidempuan- Panyabungan- Natal.
Lalu, rute ketiga, Medan- Tarutung- Sibolga -Panyabungan dan rute keempat, Medan - Sidikalang-Pakpak Bharat.(mcr22/jpnn)
Pendaftaran program mudik gratis Pemko Medan ini dibuka sejak 20 April hingga 25 April 2022
Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News