Mendagri Tito Peringatkan Kepala Daerah Soal Pajak, Singgung Inflasi, Hati-hati!

Selasa, 05 Maret 2024 – 06:00 WIB
Mendagri Tito Peringatkan Kepala Daerah Soal Pajak, Singgung Inflasi, Hati-hati! - JPNN.com Sumut
Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengingatkan pemda agar tidak menaikkan pajak yang mempengaruhi inflasi saat Rapat Koordinasi Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Puasa dan Idul Fitri 1445 Hijriah, di Jakarta, Senin (4/3/2024). ANTARA/Harianto

Dalam konteks ini, dia mengajak untuk bersama-sama mempertimbangkan ulang kebijakan tersebut.

"Seperti tadi misalnya pajak bahan bakar kendaraan bermotor atau PBBKB, ini tolong dievaluasi kembali dampaknya," kata Tito.

Dia menekankan hal tersebut agar bisa menekan inflasi bukan hanya di daerah, tetapi secara nasional yang ditargetkan mencapai 2,5 persen di 2024.(antara/jpnn)

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian meminta pemerintah daerah untuk mempertimbangkan agar tidak menaikkan pajak yang menyebabkan inflasi

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia