Belasan Warga di Madina Alami Keracunan Diduga Seusai Menyantap Sate, Mayoritas Anak-anak

Sabtu, 29 Oktober 2022 – 11:46 WIB
Belasan Warga di Madina Alami Keracunan Diduga Seusai Menyantap Sate, Mayoritas Anak-anak - JPNN.com Sumut
Ilustrasi - Belasan warga di Kabupaten Mandailing Natal (Madina) mengalami keracunan diduga setelah menyantap sate Foto: Antara

Reza menyebut saat ini pihaknya masih menyelidiki lebih jauh soal kejadian tersebut. Pihak kepolisian juga sudah memeriksa sebanyak 15 orang saksi.

"Penyelidikan, ada 15 orang saksi yang telah diperiksa," pungkasnya.(mcr22/jpnn)

Belasan warga di Desa Tandikek, Kecamatan Ranto Baek, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara (Sumut), diduga keracunan seusai menyantap sate.

Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia