Organda Medan Naikkan Ongkos Angkot Imbas Kenaikan BBM, Anak Buah Bobby Nasution Bereaksi

Senin, 05 September 2022 – 22:00 WIB
Organda Medan Naikkan Ongkos Angkot Imbas Kenaikan BBM, Anak Buah Bobby Nasution Bereaksi - JPNN.com Sumut
Kepala Dinas Perhubungan Kota Medan Iswar Lubis. (ANTARA/Nur Aprilliana Br Sitorus)

Sementara PO Bus Makmur sudah lebih dahulu menetapkan penyesuian tarif tiket ke semua rute yang dilayani.

Humas Po Makmur Tinton Hutapea menyebut pihaknya telah menetapkan kenaikan tarif tiket penumpang naik sebesar 25 persen dari harga biasanya.

Namun, penyesuaian tarif tersebut hanya berlaku pada tiket penumpang, sedangkan untuk tarif pengiriman barang masih harga normal.

"Untuk harga tiket penumpang kami memutuskan naik sebesar 25 persen dari harga normal," kata Tinton Hutapea.

Tinton mengatakan kenaikan harga tiket tersebut dilakukan untuk menyesuaikan biaya operasional atas naiknya BBM jenis Solar.

Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Medan merespons soal kenaikan tarif angkutan kota (Angkot) yang dilakukan oleh Organisasi Angkutan Darat (Organda) Medan.

Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia