Bobby Nasution Harus Tahu, Sekolah Ini Terendam Banjir, Siswa Tak Bisa Belajar, Lihat Tuh

Kamis, 18 Agustus 2022 – 15:00 WIB
Bobby Nasution Harus Tahu, Sekolah Ini Terendam Banjir, Siswa Tak Bisa Belajar, Lihat Tuh - JPNN.com Sumut
Kondisi SD Negeri 060831 di Jalan Sei Batang Hari, Kelurahan Babura, Kecamatan Medan Sunggal, Medan, masih terendam banjir hingga Kamis (18/8) pagi. Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com

Menurutnya, banjir tersebut sudah berulang kali terjadi. Apalagi, saat intensitas curah hujan di Kota Medan sedang tinggi.

"Ini sudah berulang kali, apabila begini lamanya hujan datang dan deras, ini pasti dia seperti ini kejadiannya (banjir,red)," jelasnya.

Untuk itu, dia berharap Pemerintah Kota Medan bisa menanggulangi permalasahan banjir di Kota Medan, termasuk di sekolah tersebut. Sebab, permasalahan banjir itu membuat siswa tidak bisa bersekolah.

"Harapan kami supaya pemerintah bisa mengatasi ini supaya tidak banjir lagi, karena sangat dirugikan anak-anak seperti ini tidak bisa belajar karena banjir, karena kelasnya banjir. Anak-anak juga tak bisa datang karena rumahnya juga kebanjiran, tetapi gurunya hadir kok semua," pungkasnya.(mcr22/jpnn)

Sekolah Dasar (SD) Negeri 060831 di Jalan Sei Batang Hari, Kelurahan Babura, Kecamatan Medan Sunggal, Medan, masih terendam banjir hingga Kamis (18/8) pagi.

Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia