Dongkrak Wisatawan ke Danau Toba, Menparekraf Sandiaga Uno Bangun Hotel dan Lobi Maskapai
Selasa, 19 Juli 2022 – 21:59 WIB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno seusai menghadiri acara W20 di Hotel Niagara Parapat Selasa (19/7). Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com
"Kami ingin segera tahun depan F1 H2O menjadi event yang berskala internasional yang akan menarik wisatawan untuk menciptakan lapangan kerja dan khususnya untuk kebangkitan ekonomi di danau Toba dan Sumut," pungkasnya.(mcr22/jpnn)
Menparekraf Sandiaga Uno mengatakan pihaknya tengah fokus untuk membenahi pembangunan destinasi wisata super prioritas itu
Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News