Minyak Goreng di Sumut Masih Mahal, Harga Migor Curah di atas HET

Senin, 27 Juni 2022 – 09:37 WIB
Minyak Goreng di Sumut Masih Mahal, Harga Migor Curah di atas HET - JPNN.com Sumut
Harga minyak goreng di pasar Sumatera Utara (Sumut) masih berada di atas harga eceran tertinggi (HET). Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com

"Penurunan harga CPO didorong melemahnya harga minyak nabati lainnya dan berkurangnya permintaan," ujar Darma.

Sebelumnya, pemerintah mengumumkan akan memulai sosialisasi dan transisi perubahan sistem penjualan dan pembelian minyak goreng curah dengan menggunakan PeduliLindungi pada Senin, 27 Juni 2022.(antara/jpnn)

Harga minyak goreng curah dan kemasan di pasar Sumatera Utara (Sumut) rata-rata masih di atas harga eceran tertinggi (HET)

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia