Hasto PDIP Sentil Paslon yang Klaim Kemenangan Pilpres 2024 dari Hasil Hitung Cepat: Tak Paham Tahapan Pemilu

Kamis, 15 Februari 2024 – 17:33 WIB
Hasto PDIP Sentil Paslon yang Klaim Kemenangan Pilpres 2024 dari Hasil Hitung Cepat: Tak Paham Tahapan Pemilu - JPNN.com Sumut
Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto (tengah) saat memberikan keterangan usai pertemuan internal TPN Ganjar-Mahfud di Gedung High End, Jakarta, Kamis (15/2/2024). ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha

Berbagai dugaan penyimpangan itu, menurut Hasto, telah menyentuh aspek legitimasi dari pemilu. Sehingga, TPN Ganjar-Mahfud membentuk tim khusus untuk mengaudit dalam rangka mengungkapkan bukti-bukti material atas berbagai pelanggaran pemilu.

Tim khusus tersebut terdiri atas para pakar hukum, ahli teknologi informasi, dan ahli demografi dari internal TPN Ganjar-Mahfud.

Selain itu, terdapat pula pihak yang secara sukarela ingin memberikan pengetahuan dan pengalaman dalam mengungkapkan berbagai aspek anomali demokrasi.

"Tim khusus ini segera dibentuk, nama-nama sudah dikumpulkan, terdiri atas orang-orang yang punya kredibilitas tinggi dan juga punya suatu spirit di dalam menjaga muruah demokrasi yang berintikan kedaulatan rakyat; demokrasi yang ada etika politik, demokrasi yang tidak menghalalkan segala cara," ujar Hasto.(antara/jpnn)

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyebut hasil hitung cepat bukan indikator penentu pemenang Pemilu 2024, melainkan hasil rekapitulasi KPU

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia