PT KAI Tambahan Operasional KA di Sumut, 57 Ribu Tiket Telah Terjual

Senin, 01 April 2024 – 02:00 WIB
PT KAI Tambahan Operasional KA di Sumut, 57 Ribu Tiket Telah Terjual  - JPNN.com Sumut
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional I Sumut menambah jumlah KA untuk mengantisipasi lonjakan penumpang selama masa angkut Lebaran 2024. Foto: Antara/HO

Jumlah tersebut, lanjutnya, mencapai 26 persen dari total tiket yang disediakan pada masa angkut Lebaran 2024, yakni sebanyak 219.208 tiket.

Dia memprediksi jumlah tersebut masih akan terus bertambah, karena penjualan masih berlangsung. Masyarakat dapat segera melakukan pemesanan karena tiket KA Lebaran masih cukup banyak tersedia.

Selain memberikan kemudahan pemesanan bagi masyarakat yang ingin bepergian dengan kereta api pada masa Angkutan Lebaran 2024, PT KAI Divre I Sumut juga memberikan kemudahan apabila ada masyarakat yang ingin melakukan pembatalan tiket.

"Saat ini, cukup dengan aplikasi Access by KAI masyarakat dapat dengan mudah melakukan pembatalan atau mengubah jadwal perjalanan kereta api tanpa harus datang langsung ke stasiun. Pembatalan dan reschedule/ubah jadwal perjalanan kereta api dapat dilakukan maksimal 1 jam sebelum jadwal KA berangkat dengan kode booking yang dimiliki berstatus paid/terbayar serta belum dicetak sebagai boarding pass," pungkasnya.(antara/jpnn)

PT KAI Divre I Sumatera Utara menambah satu kereta api untuk mengantisipasi lonjakan penumpang pada masa angkut Lebaran 2024

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia