Bawaslu Sumut Sebut Pelanggaran Pemilu Menurun: Ada 49 Laporan Teregistrasi, 33 Kode Etik

Rabu, 10 Januari 2024 – 07:00 WIB
Bawaslu Sumut Sebut Pelanggaran Pemilu Menurun: Ada 49 Laporan Teregistrasi, 33 Kode Etik - JPNN.com Sumut
Ilustrasi - Bawaslu Sumut sebut terjadi penuruan jumlah pelanggaran pemilu tahun ini dibanding Pemilu 2019. Foto: arsip JPNN.com/Ricardo

Sedangkan pengawasan di media sosial, lanjutnya, juga mengalami penurunan terhadap pelanggaran.

Kendati demikian, kata dia, Bawaslu Sumut tetap melakukan pengawasan ketat demi menghindari hal yang tidak inginkan pada pesta demokrasi tahun ini.

"Meski masih terdapat pelanggaran, tetapi mengalami penurunan. Namun, kami tetap mewaspadai selalu,” pungkasnya.(antara/jpnn)

Bawaslu Sumut mencatat 49 pelanggaran Pemilu 2024 yang terjadi di seluruh kabupaten/kota di Sumut dan didominasi pelanggaran kode etik

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia