Empat Puskesmas di Madina-Sumut Raih Akreditasi Paripurna dari Kemenkes RI
Minggu, 05 November 2023 – 06:00 WIB

Ilustrasi puskesmas. Foto: ANTARA/Nirkomala
Faisal menyatakan jika akreditasi puskesmas ini sangat penting untuk dapat menjamin mutu layanan kepada masyarakat agar tetap terjaga.
Kemudian, kata dia, dengan terakreditasinya puskesmas atau klinik itu tata kelola organisasi dan tata kelola layanan menjadi lebih berstandar.
Keselamatan dari pada si pemberi layanan seperti petugas kesehatan dan paramedis termasuk juga yang diberi layanan termasuk pasien akan juga akan lebih terjaga.(antara/jpnn)
Empat puskesmas di Kabupaten Mandailing Natal (Madina) meraih akreditasi paripurna dari Kemenkes RI
Redaktur & Reporter : Muhlis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News