Tragis, Dua Warga di Sumut Tertimpa Pohon Sawit, Satu Tewas
Senin, 14 Maret 2022 – 12:34 WIB
![Tragis, Dua Warga di Sumut Tertimpa Pohon Sawit, Satu Tewas - JPNN.com Sumut](https://cloud.jpnn.com/photo/sumut/news/normal/2022/03/14/pohon-sawit-yang-menimpa-dua-warga-di-desa-binjai-bakung-kec-rkum.jpg)
Pohon sawit yang menimpa dua warga di Desa Binjai Bakung, Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Minggu (13/3). Foto: Polsek Pantai Labu
"Dari info yang kami dapat korban ada penyakit stroke sehingga tak sempat berlari," ujarnya.
Seusai kejadian, jenazah korban langsung diserahkan kepada pihak keluarganya di Kecamatan Pantai Cermin, Kabupaten Serdang Bedagai, untuk disemayamkan.
"Untuk korban Nurhayati dibawa pihak keluarganya berobat ke klinik pengobatan tradisional di Kecamatan Pantai Labu," pungkasnya. (mcr22/jpnn)
Kejadian tragis menimpa dua warga Sumatera Utara, Minggu (13/3). Salah satunya tewas di tempat
Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News