Innalillahi, Seorang Bapak di Sumut Tewas Digigit Ular, Ada Beberapa Bekas Luka

Rabu, 31 Agustus 2022 – 10:30 WIB
Innalillahi, Seorang Bapak di Sumut Tewas Digigit Ular, Ada Beberapa Bekas Luka - JPNN.com Sumut
Seorang warga ditemukan tewas di hutan diduga karena digigit ular. Ilustrasi Foto: dok JPNN.com

"Pihak keluarga terkejut mendengar kabar kematian korban yang disampaikan oleh para saksi. Sehingga, pada saat itu juga, keluarga merelakan dan membawa jenazah korban menuju rumah duka untuk proses pemakaman," sebutnya.

Setelah itu, peristiwa tersebut lalu dilaporkan ke Polres Tebing Tinggi. Namun, saat pihak kepolisian tiba di lokasi kejadian, jasad korban ternyata telah dibawa oleh keluarga menuju rumah duka di Jalan Danau Singkarak, Kelurahan Padang Merbau, Kecamatan Padang Hulu, Kota Tebing Tinggi.

Meski begitu, petugas kepolisian tetap melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) serta melakukan pemeriksaan sejumlah saksi atas kejadian itu.

"Petugas yang tiba langsung melakukan cek TKP, memeriksa saksi-saksi dan membuat surat tidak keberatan dari keluarga korban. Pihak keluarga tidak keberatan dan telah mengiklhaskan atas meninggalnya korban," pungkasnya.(mcr22/jpnn)

Seorang pria bernama Sugianto ditemukan tewas di areal perkebunan sawit di Kecamatan Tebing Syahbandar, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara (Sumut), Selas

Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia