Presiden Jokowi Hadiri KTT BRICS di Afrika Selatan, Indonesia Resmi Bergabung?

Rabu, 23 Agustus 2023 – 19:19 WIB
Presiden Jokowi Hadiri KTT BRICS di Afrika Selatan, Indonesia Resmi Bergabung? - JPNN.com Sumut
Presiden RI Joko Widodo dan Presiden Kenya William Ruto tertawa bersama saat melepas keberangkatan di Bandar Udara Internasional Jomo Kenyatta Nairobi, Senin (23/8/2023). Foto: ANTARA/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden

Secara akumulasi, penduduk negara-negara BRICS mencakup 43 persen populasi dunia dan nilai perdagangannya mencapai 16 persen perdagangan global.

Seiring besarnya skala tiap-tiap negara serta situasi politik dan ekonomi global yang dinamis, BRICS terus mengonsolidasikan diri sebagai kekuatan geopolitik dan geoekonomi baru untuk mengimbangi hegemoni negara-negara Barat.

Lebih dari 40 negara dikabarkan ingin bergabung dengan BRICS, antara lain Arab Saudi, Uni Emirat Arab, Iran, Mesir, Bolivia, Kazakhstan, Kuba, dan Argentina.

Indonesia juga disebut-sebut tertarik untuk bergabung dengan aliansi yang telah berdiri sejak 2006 itu.

Sebelumnya, Presiden Jokowi mengatakan akan memutuskan terkait kemungkinan Indonesia bergabung dengan BRICS.

“Nanti diputuskan,” kata Jokowi, awal Agustus lalu.(antara/jpnn)

Presiden RI Jokowi hadir dalam KTT BRICS yang digelar di Johannesburg, Afrika Selatan. Istana menjelaskan kapasitas Indonesia dalam pertemuan tersebut

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia