PSPS Riau Akui Pertandingan dengan Karo United Cukup Berat, Riswandi: Anak-anak Sudah Berjuang
Minggu, 02 Oktober 2022 – 06:00 WIB

Pelatih PSPS Riau Riswandi saat konferensi pers di Stadion Baharoedin Siregar Lubuk Pakam, Sabtu (1/10). Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com
"Kami para pemain juga meminta maaf kepada para fans belum bisa memberikan poin," ujarnya.
Afiful Huda menyebut dia bersama pemain lainnya sudah berusaha semaksimal mungkin untuk memenangkan pertandingan. Menurutnya pertandingan kali ini keberuntungan belum berpihak kepada mereka.
"Untuk pertandingan hari ini kami pemain sudah berusaha semaksimal mungkin mengeluarkan apa yang kami punya, tapi keberuntungan belum juga berpihak kepada kami," pungkasnya.(mcr22/jpnn)
PSPS Riau kalah dalam pertandingan melawan Karo United di Stadion Baharoedin Siregar Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut), Sabtu (1/10).
Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News