YKI Catat 824 Kasus Kanker Payudara Terjadi di Kota Medan, Warga Diminta Waspada
Deteksi dini melalui pemeriksaan kesehatan secara rutin, mengurangi risiko terserang atau kanker dengan stadium tinggi.
"Dengan gerakan PHBS dan pemeriksaan kesehatan secara rutin akan mengurangi tingkat kematian akibat kanker, karena pengobatan dan pencegahan telah dilakukan sedini mungkin," ujarnya.
Istru Gubernur Sumut Edy Rahmayadi itu menyebutka YKI Sumut saat ini sudah memiliki "rumah singgah" untuk mempermudah pasien penyakit kanker yang akan berobat.
Rumah Singgah YKI diharapkan membantu pasien penyakit kanker saat hendak menjalani pengobatan. Rumah Singgah YKI di Jalan Petunia Raya, Namugajah, Medan Tuntungan, itu diperuntukkan bagi penderita kanker yang menjalani perawatan di RSUP Haji Adam Malik.(antara/jpnn)
YKI membeberkan jumlah kasus kanker payudara di Kota Meda tercatat masih tinggi. Pada 2021 kanker payudara tercatat 824 kasus
Redaktur & Reporter : Muhlis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News