Perintah Tegas KSAD Jenderal Dudung kepada Seluruh Prajurit TNI: Saya Minta Hentikan, Cukup!

Kamis, 15 September 2022 – 08:00 WIB
Perintah Tegas KSAD Jenderal Dudung kepada Seluruh Prajurit TNI: Saya Minta Hentikan, Cukup! - JPNN.com Sumut
KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurachman. Foto: Ricardo

TNI AD melaksanakan tugas-tugas baik di daerah operasi maupun di tempat lain membantu rakyat.

Dia menyatakan sudah lama bertugas di daerah-daerah operasi.

"Jadi, jika tidak tahu, tak paham tentang fakta, bukti yang sebenarnya, maka Pak Effendi Simbolon jangan asal bicara," katanya.

"Seharusnya secara komprehensif kalau menerima laporan, ungkap dan sebagainya, tidak serta-merta ditelan begitu saja, ini berbahaya," kata Dudung.

Dia mengatakan TNI akan tetap solid, meskipun ada yang menyebut hubungan dia dengan atasannya, panglima TNI, tidak baik.

"TNI pada umumnya tetap solid, tidak ada perbedaan-perbedaan. Kalau saya dengan Pak Andika ada perselisihan sedikit itu biasa, perbedaan itu biasa. Pejabat lama dengan pejabat baru itu biasa. Siapa pun, di sini ada bupati, wakil bupati berbeda itu biasa," katanya.(antara/jpnn)

KSAD Jenderal Dudung Abdurachman menyampaikan pernyataan tegas kepada seluruh prajurit TNI AD untuk menghentikan protes terhadap Effendi Simbolon

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia