Kunjungan Wisatawan ke Sabang Melonjak saat Libur Lebaran, Mencapai 4000 orang
Jumat, 06 Mei 2022 – 08:41 WIB

Ilustrasi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI Sandiaga Uno menginjakkan kaki di KM nol Sabang, Provinsi Aceh. Foto: ANTARA/Khalis
Pihak otoritas pelabuhan telah menambah frekuensi keberangkatan dari dan ke Sabang selama libur lebaran, yakni menjadi lima sampai enam trip setiap hari pulang pergi untuk kapal Ro Ro dan kapal cepat.(antara/jpnn)
Ribuan wisatawan berdatangan ke Kota Sabang saat libur Lebaran Idulfitri
Redaktur & Reporter : Muhlis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News