TPU Kristen Simalingkar Diterjang Arus Sungai, Bobby Nasution: Dua Makam Masih Hilang
Jumat, 22 April 2022 – 03:56 WIB

Wali Kota Medan Bobby Nasution menerangi dengan senter lokasi makam longsor di pinggir Sungai Babura, Medan, Rabu (20/4/2022). (ANTARA/HO-Diskominfo Kota Medan)
"Besok akan langsung disampaikan ke BWS. Sebab ini ranah mereka, dan kegiatan teknis di area sungai harus lapor ke mereka," terang Bobby. (antara/jpnn)
Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution meninjau puluhan makam yang terdampak longsor di TPU Kristen Simalingkar B, Medan Tuntungan, Kota Medan
Redaktur & Reporter : Muhlis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News