Edy Rahmayadi Minta Penjelasan Bupati Labusel Soal Aturan Wajib Tunjukkan Kartu Vaksin Jika Beli LPG 3 Kg
Senin, 21 Maret 2022 – 13:28 WIB

Gubernur Sumut Edy Rahmayadi. Foto: Finta Rahyuni/JPNN.com
"Kalau dia memang sakit ada surat keterangan dari dokter, kami pun bukan sembarang vaksin. Tetap kami suruh dibagi," jelasnya. (mcr22/jpnn)
Bupati Labusel mengeluarkan surat imbauan yang berisi kewajiban masyarakat untuk menunjukkan kartu vaksin Covid-19 saat membeli LPG tiga kilogram
Redaktur : Muhlis
Reporter : Finta Rahyuni
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News