Ternyata Ini Alasan Maudy Ayunda Menerima Pinangan Jesse Choi
Kamis, 26 Mei 2022 – 19:37 WIB
Bintang film Habibi dan Ainun itu mengaku tak kesulitan menerima ajakan menikah Jesse Choi.
"Rumi benar, 'pecinta akhirnya tidak bertemu di suatu tempat, mereka saling memiliki selama ini'," ujar Maudy puitis.
Maudy Ayunda telah menikah dengan Jesse Choi pada Minggu (22/5) lalu.
Keduanya menggelar acara pernikahan secara tertutup.(mcr31/jpnn)
Berita ini telah tayang di JPNN.com dengan judul: Terungkap, Alasan Maudy Ayunda Bersedia Menikah dengan Jesse Choi
Maudy Ayunda dan Jesse Choi telah resmi menjadi pasangan suami istri. Kabar pernikahan keduanya sempat menghebohkan publik
Redaktur & Reporter : Muhlis
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News