5 Pentolan KKB Ini Paling Dicari dan Ditakuti, Berikut Daerah Kekuasaannya

Selasa, 05 April 2022 – 02:02 WIB
5 Pentolan KKB Ini Paling Dicari dan Ditakuti, Berikut Daerah Kekuasaannya - JPNN.com Sumut
Egianus Kogoya, pimpinan KKB di wilayah Nduga. Foto: Facebook Egianus Kogoya 2018

Nama Lekagak ada di daftar pencarian orang (DPO) TNI dan Polri. KKB pimpinannya pula yang menembak Kepala BIN Daerah (Kabinda) Papua Mayjen (Anumerta) TNI Putu Danny.

Lekagak juga terlibat penyerangan kantor PT Freeport Indonesia di Tembagapura yang menewaskan warga negara asing.

2. Demianus Magai Yogi

Pemimpin KKB ini beroperasi wilayah Kabupaten Paniai dan Intan Jaya. Belakangan ini kelompoknya terkesan vakum.

Namun, KKB pimpinan Demianus Yogi masih memiliki basis kekuatan yang kerap merepotkan aparat TNI dan Polri.

Kelompok itu pernah menyerang pos aparat di wilayah Paniai.

3. Jhony Botak

Namanya tidak asing di telinga masyarakat Timika. Sebab, Jhonny Botak merupakan salah satu dari sekian pimpinan KKB yang menjadi incaran aparat.

KKB pimpinan Jhony botak kerap melakukan aksi penembakan di kawasan Mile PT Freeport Indonesia.

Dia berafilasi dengan kelompok pimpinan Lekagak Telenggen saat menyerang kantor PT Freeport di Tembagapura yang menewaskan 1 warga negara asing.

Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) kerap menebar teror di Papua dan tak segan-segan membantai warga sipil dan merusak fasilitas umum. Berikut profil pentolannya
Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia