Mengenal Diplopia, Penyakit yang Diderita Marc Marquez, Berbahayakah?

Selasa, 22 Maret 2022 – 20:39 WIB
Mengenal Diplopia, Penyakit yang Diderita Marc Marquez, Berbahayakah? - JPNN.com Sumut
Marc Marquez. Foto: motogpcom

"Cedera saat ini tidak terlalu serius dibandingkan akhir tahun lalu. Kini, saatnya untuk berisitirahat dan melihat bagaimana kondisi cedera ini," tutupnya.

Lantas, apa sebenarnya penyakit diplopia itu?

Melansir hallosehat.com, diplopia merupakan gangguan penglihatan, di mana pasien akan melihat dua gambar dari satu objek yang berdekatan.

Kondisi ini perlu pengobatan sedini mungkin untuk mencegah penyakit semakin parah.

Dalam beberapa kasus, pasien dapat melihat normal ketika mengarahkan objek mendekati atau menjauhi wajahnya. Namun, ada juga yang tidak bisa memperbaiki penglihatannya. (jpnn)

Berita ini telah tayang di JPNN.com dengan judul: Mengenal Diplopia, Penyakit yang Menyerang Marc Marquez

Ternyata setelah mengalami kecelakaan horor di Mandalika, pembalap asal Spanyol itu kembali mengalami penyakit diplopia atau penglihatan ganda

Redaktur & Reporter : Muhlis

Facebook JPNN.com Sumut Twitter JPNN.com Sumut Pinterest JPNN.com Sumut Linkedin JPNN.com Sumut Flipboard JPNN.com Sumut Line JPNN.com Sumut JPNN.com Sumut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Sumut di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia